Penjelasan Produk

Mengenal Jenis Atap Zincalume

SEKILAS :

Apa itu atap spandek? Atap spandek adalah atap logam yang terbuat dari gabungan antara aluminium,  zinc, dan silicon. Komposisi atap ini terdiri atas 55% aluminium, 43% zinc, dan 2% silicon. Kombinasi dari bahan-bahan ini mampu menciptakan sebuah atap yang mempunyai struktur yang kuat dan kokoh, anti-karat, serta fleksibel. Sebutan lain atap spandek yaitu atap aluminium atau atap zincalume.

SPANDEK PASIR
Keunggulan :

Mampu meredam suara bising saat hujan

Tahan korosi

harga ekonomis

Tersedia dalam berbagai ukuran panjang

Daya serap tinggi

Tidak mudah pecah

Proses pemasangan mudah

SPANDEK BIASA
Keunggulan :

Penutup atap dengan bahan galvalum adalah jenis penutup atap yang kualitasnya terbilang cukup baik. Terbuat dari campuran bahan aluminium 55%, seng 42-44 % dan silikon 1-5%. Kelebihannya yaitu tahan pecah, tahan keropos, tidak tembus sinar matahari, mudah dalam pemasangannya, dan anti rayap.

LIHAT PRODUK JENIS ATAP LAIN NYA

Butuh bantuan? Chat kami